Nasi balap puyung adalah makanan khas Lombok Tengah yang bisa kamu temui di luar Pulau Lombok. Satu porsi nasi puyung biasanya terdiri dari nasi putih dan campuran sambal daging, biji kedelai goreng, kentang goreng kremes, dan juga nasi putih. Nasi balap puyung terkenal akan rasa pedasnya dan keunikan rasa bumbu khas Suku Sasak.
Halo! Nama saya Michelle Brigita. Saya adalah salah satu orang yang menyukai Pulau Lombok, karena itu saya menulis blog ini. Semoga bermanfaat untuk kamu yang membacanya ya. Jika ingin mengenal saya lebih jauh, bisa dilihat di akun sosial media yang ada di blog ini. Terimakasih sudah mengunjungi.
0 komentar